Kedutaan Besar RI di Kairo Gelar Acara Pelepasan dan Pembekalan bagi Mahasiswa Penerima Beasiswa Darmasiswa dan KNB

Kedutaan Besar RI di Kairo Gelar Acara Pelepasan dan Pembekalan bagi Mahasiswa Penerima Beasiswa Darmasiswa dan KNB
June 22, 2023 0 Comments

Kedutaan Besar RI di Kairo, Selasa (20/6/2023), menggelar acara pelepasan dan pembekalan kepada 19 mahasiswa Mesir peraih beasiswa Darmasiswa dan KNB bertempat di Ruang Bhinneka KBRI Kairo. Acara dihadiri Duta Besar RI, Lutfi Rauf didampingi Koordinator dan Pelaksana Fungsi Pensosbud serta Atase Pendidikan dan Kebudayaan. Dubes RI mengucapkan selamat dan menyampaikan pembekalan kepada 19 mahasiswa …