Misi Kemanusiaan di Pulau Liki: Mahasiswa KKN UGM Bantu Ibu Melahirkan di Atas Speedboat
Muhammad Ivan Pratista, seorang mahasiswa KKN-PPM UGM dari unit Sarmi, tetap fokus meski ombak laut terus menderu saat ia membantu persalinan seorang ibu bernama Nice Isabel Kondi di tengah lautan